Tiang Bendera Tertinggi Di Dunia
Sekitar Dunia Unik - Tiang bendera memiliki fungsi utama sebagai penyangga bendera yang dikibarkan diatas tiang. Masing-masing negara tentu saja memiliki tiang bendera yang menjadi kebanggaannya. Namun apa yang terjadi jika tiang bendera justru memiliki tinggi diatas rata-rata. Seperti dilansir dari laman iniunic.blogspot.com, berikut adalah deretan tiang bendera tertinggi di dunia :
1. Tiang Bendera Korea Utara (Panmunjeom) 160 meter
Tiang bendera paling tinggi di dunia terletak di Kijong Jong, Korea Utara. Kedua belah pihak (Korea Utara dan Korea Selatan) terlibat dalam perang bendera 'flagpole war'. Dimana masing-masing bersaing dalam mendirikan bendera tertinggi dan terbesar di wilayah masing-masing, untuk menunjukkan negara mana yang lebih berkuasa. Namun akhirnya korea selatan membiarkan Korea Utara memenangi perang bendera ini. Korea Utara membuat tiang bendera setinggi 160 meter dan bendera seberat 270kg untuk dikibarkan diatasnya.
2. Tiang Bendera Turkmenistan (Ashgabat) 133 meter
Tiang bendera di Turkmenistan telah ditetapkan sebagai tiang bendera tertinggi di dunia ketika itu oleh Guiness Book of World Record. Tiang ini terletak di depan bangunan istana presiden Turkmenistan.
3. Tiang Bendera Jordan (Raghadan) 126,8 meter
Raja Abdullah membuat tiang bendera tertinggi di timur tengah dengan ketinggian 126.8 meter (416 kaki) untuk memperingati hari kemerdekaan di Istana Raghadan.
4. Tiang Bendera Uni Emirat Arab (UEA) 123 meter
4. Tiang Bendera Uni Emirat Arab (UEA) 123 meter
Tiang bendera di UEA ini berdiri setinggi 123 meter (403.5 kaki), terletak di bandar Abu Dhabi dan dapat dilihat secara langsung dari lepas pantai teluk arab sejauh 60 km.
5. Tiang Bendera Brazil 100 meter
6. Tiang Bendera Malaysia 100 meter
Tiang bendera negara Malaysia ini ditempatkan di dataran merdeka untuk memperingati hari kemerdekaan negara Malaysia.
Demikian artikel Tiang Bendera Tertinggi di Dunia. Semoga dapat menambah wawasan dunia Anda.
5. Tiang Bendera Brazil 100 meter
6. Tiang Bendera Malaysia 100 meter
Picture : apurie.blogspot.co.id
Tiang bendera negara Malaysia ini ditempatkan di dataran merdeka untuk memperingati hari kemerdekaan negara Malaysia.
Demikian artikel Tiang Bendera Tertinggi di Dunia. Semoga dapat menambah wawasan dunia Anda.
Baca juga -> Mengenal Lebih Dekat Nusa Kambangan
Komentar
Posting Komentar